Badut Pun Ikut Outbound...



Badut adalah orang yang memoles wajahnya dan memakai pakaian yang menarik untuk menghibur orang lain. Konon, profesi badut sudah ada sejak zaman romawi kuno dan yunani kuno. Badut menghibur orang kaya atau konglomerat yang stres melalui pertunjukkan. Tidak hanya itu, mereka juga melakukan pertunjukkan di jalanan atau istilahnya ngamen.

 Badut karakter Ipin dan Micky Mouse pada gambar di atas adalah badut yang diundang oleh lembaga outbound semarang Madani Indonesia. Kehadiran mereka tidak lain dalam rangka menghibur anak-anak kelompok bermain Muhammadiah se-kota Semarang. Minat mengadakan acara outbound dengan anak-anak di daerah Semarang, hubungi Madani Indonesia. 085640957970 (Adi Pras).
Share on Google Plus